by :http://infektech.blogspot.de
Aircrack-ng adalah kumpulan tools yang digunakan untuk melakukan hacking
terhadap jaringan wireless. Tools yang termasuk dalam aircrack-ng
antara lain: airmon-ng, airodump-ng, aireplay-ng, packetforge-ng,
aircrack-ng dan masih banyak lagi lainnya.
langsung ajha ya...
1 kita download dulu aircracknya
disini (terserah versi berapa yang anda inginkan)
2. install paket-paket yang diperlukan. ketik diterminal :
- sudo apt-get install build-essential
- sudo apt-get install libssl-dev
3. sesudah install lib alias paket-paket diatas, kita lihat hasil
download aircrack. jika sudah selesai download, buka terminal dan
tujukan ke folder hasil download aircrack tadi. paling gampang sich
taruh di home aja. karena kalau di home, terminal khan sudah langsung
menuju home tuch. setelah itu ekstrak di terminal dengan mantra ini nich
tar -zxvf (namafile).tar.gz tanpa dalam kurung seperti dibawah:
- tar -zxvf aircrack-ng-1.1.tar.gz --> tergantung versi yang anda download
4. tunggu proses ekstraksi selesai. hehe seperti biologi ajha. terus
masuk dech di ke folder hasil ekstraksi. dengan mengetik cd
(folderhasilekstraksi) tanpa dalam kurung sperti dibawah:
- cd aircrack-ng-1.1
5. setelah itu edit common.mak dengan mengetik:
- gedit common.mak
6. nanti keluar dech jendela geditnya. kemudian cari "CFLAGS ?= -g -W
-Wall -Werror -O3" tanpa tanda petik ya. hapus dech baris tersebut.
terus hapus seperti ini jadinya
terus save dan close.
7. sesudah itu ketik :
make
8. sesudah ketik make ketik :
sudo make install
9. aircrack-ng siap dipakai